7 Manfaat Brokoli Untuk Wanita yang Jarang Diketahui

manfaat brokoli untuk wanita

Seperti yang telah diketahui bahwa, hampir semua jenis sayuran tentu memiliki manfaat masing masing termasuk brokoli. Sebenarnya manfaat brokoli untuk wanita ini cukup beragam. Hal ini dikarenakan, brokoli memiliki kandungan vitamin C dua kali lipat dibandingkan buah jeruk. Selain itu, sayuran ini kaya akan kalsium, selenium, dan berbagai antioksidan yang memberikan manfaat positif bagi kesehatan. … Baca Selengkapnya

8 Khasiat Bawang Putih Untuk Kesehatan, Ternyata Tak Hanya Untuk Masakan

khasiat bawang putih untuk kesehatan

Sebagai salah satu jenis rempah yang sering digunakan, ternyata khasiat bawang putih untuk kesehatan ini cukup beragam. Sehingga tak heran jika banyak yang memanfaatkannya, karena selain digunakan untuk bumbu masakan, ternyata manfaat untuk kesehatan juga banyak. Aroma yang kuat dari bawang putih mungkin mencolok, namun, khasiat kesehatannya sangatlah beragam. Khasiat tersebut bisa dinikmati dengan berbagai … Baca Selengkapnya

6 Cara Alami Mengatasi Kulit Kering Pada Tangan dan Kaki Agar Lebih Sehat

cara alami mengatasi kulit kering pada tangan dan kaki

Kulit kering pada tangan dan juga kaki tentu akan mengganggu penampilan seseorang. Sebenarnya cara alami mengatasi kulit kering pada tangan dan kaki ini bisa dilakukan untuk mengembalikan rasa percaya diri seseorang. Kulit yang kering biasanya akan disebabkan oleh beberapa hal. Salah satunya yakni perubahan cuaca. Selain itu, penggunaan perawatan kulit yang tidak cocok juga bisa … Baca Selengkapnya

6 Resiko Vape Bagi Kesehatan Baik Perokok Aktif Maupun Pasif

resiko vape bagi kesehatan

Kini, sebagian perokok telah beralih menggunakan rokok elektrik atau yang sering disebut dengan vape. Sebenarnya ada beberapa resiko vape bagi kesehatan yang nantinya bisa dialami oleh perokok tersebut atau bahkan dapat berbahaya bagi sekitar yang menghirup asapnya. Vape merupakan alat elektronik yang dapat menghasilkan asap serupa dengan rokok konvensional. Meski sering dianggap lebih aman daripada … Baca Selengkapnya

6 Manfaat Buah Pisang Untuk Wanita yang Jarang Disadari

Manfaat Buah Pisang Untuk Wanita

Pisang sebagai salah satu buah yang cukup disukai oleh berbagai kalangan, sebenarnya ada berbagai manfaat buah pisang untuk wanita. Hal ini tentu tidak disadari oleh sebagian besar orang karena begitu banyaknya manfaat yang terkandung dalam buah ini. Seperti yang telah diketahui bahwa, pisang telah dikenal luas sebagai sumber energi yang sangat baik. Buah tropis yang … Baca Selengkapnya

3 Cara Edit Foto Latar Biru, Tak Perlu Pergi ke Studio Foto

cara edit foto latar biru

Di era modern ini, penting bagi kita untuk menguasai cara edit foto latar biru yang sangat praktis dan mudah dilakukan. Kini, tak perlu lagi repot pergi ke studio atau lokasi khusus untuk melakukan editing. Cukup dengan perangkat PC atau ponsel yang kita miliki, kita sudah bisa melakukan editing foto dengan mudah. Pengeditan dapat dilakukan baik … Baca Selengkapnya

Penyebab dan Cara Mencegah Anak Stunting Agar Tetap Normal

mencegah anak stunting

Stunting merupakan salah satu gangguan gizi yang bisa dialami oleh anak. Sehingga sebagai orang tua harus mengetahui bagaimana cara mencegah anak stunting agar tetap sehat dan normal. Dengan mengetahui bagaimana cara  yang dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya anak stunting ini, tentu anak dapat terlahir secara normal. Selain itu, kesehatan anak juga akan terjaga dan terhindar … Baca Selengkapnya

5 Fungsi Fungsi MS Word yang Membantu Pekerjaan dan Tugas Agar Lebih Efisien

fungsi fungsi ms word

MS Word, program pengolah dokumen yang amat populer di seluruh dunia, memiliki beragam fungsi yang luas. Adapun fungsi fungsi MS Word termasuk kemampuannya untuk menciptakan, menyunting, memformat, menyimpan, dan mencetak dokumen dengan mudah. Tools sederhana yang tersedia dalam MS Word mempermudah pengguna untuk mengaksesnya dengan cepat. Sekilas Tentang MS Word Word, sebuah aplikasi pengolah kata … Baca Selengkapnya

6 Cara Setting Internet Indosat Biar Kenceng, Dijamin Lancar

setting internet indosat biar kenceng

Bagaimana cara setting internet Indosat biar kenceng dan lebih stabil telah menjadi pertanyaan banyak orang. Karena kadang-kadang, sinyal Indosat terasa kurang kuat dan sulit untuk digunakan. Sehingga hal ini tentu akan menyebabkan gangguan dalam berbagai aktivitas online. Untuk mengatasi masalah tersebut, berikut adalah enam cara yang dapat dicoba: 1. Mengganti Jaringan yang Digunakan Salah satu … Baca Selengkapnya

5 Aplikasi Mind Map Gratis, Cocok Untuk Mencurahkan Isi Pikiran

Aplikasi Mind Map Gratis

Dulu mind map dibuat menggunakan kertas, tetapi sekarang bisa dilakukan secara digital melalui berbagai aplikasi mind map gratis. Seiring dengan perkembangan teknologi, aplikasi mind map menjadi semakin beragam dengan fitur-fitur canggih. Mind map adalah teknik yang digunakan untuk mengorganisir informasi. Siswa sering mendapat tugas untuk membuat mind map, dan mind map juga berguna untuk mencatat … Baca Selengkapnya